Senin, 11 April 2016

Kegiatan Lomba Bercerita di Perpustakaan Kota Jogja

Lomba bercita dalam tingkatan SD adalah kegitan yang mengasikan dan menyenangkan.kegiatan yang di selenggarakan Perpustakaan Kota Yogyakarta di ikuti oleh beberapa SD di Jogjakarta . Setiap sekolah mewakilkan 1 orang putra dan 1 orang putri. lomba yang di ikuti oleh peserta putra 36 anak dan putri 45 anak. SD Muhammadiyah Suryowijayan mewakilkan dua anak putra Juan Titisan Rahamusa dan putri di wakilkan oleh Najla Puan Stabita.


Manfaat bercerita, diantaranya :

  1. Media penyampai pesan/nilai moral dan agama yang efektif.
  2. Mengembangkan pola berpikir kritis dan imajinasi.
  3. Menyalurkan dan mengembangkan emosi personal yang baik.
  4. Membantu proses motorik halus peniruan perbuatan baik tokoh dalam cerita.
  5. Memberikan dan memperkaya pengalaman batin.
  6. Sarana hiburan dan penarik perhatian.
  7. Menggugah minat baca.